KAJATI BENGKULU MENJADI NARASUMBER” PENCEGAHAN POTENSI FRAUD PADA TAHAPAN PILKADA SERENTAK 2024.

oleh -809 Dilihat

Bengkulu – eksisberita.com

Kepala Kejaksaan Tinggi Bengkulu,Syaifudin Tagamal,S.H,.M.H menjadi narasumber dalam acara rapat konsolidasi daerah yang diselenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum ( KPU ). Acara ini juga dihadiri oleh jajaran KPU Kabupaten/Kota,panitia pemilihan kecamatan ( PPK ) serta Panitia Pemungutan Suara ( PPS ) dari seluruh provinsi bengkulu. Acara berlangsung di gedung serba guna ( GSG ) unib bengkulu.

Dalam kesempatan tersebut,Syaifudin Tagamal,S.H,.M.H menyampaikan materi penting terkait” Pencegahan Potensi Fraud pada Tahapan Pilkada serentak 2024. Belaiu menekankan pentingnya kewaspadaan dan integeritas dalam seluruh proses pemilihan,serta peran strategis aparat penegakan hukum dalam mengawal jalannya pilkada yang bersih dan transparan.